Mad Jaiz Munfashil Yaitu setiap mad thobi’i bertemu dengan hamzah dalam kata yang berbeda. (Jaiz artinya: boleh. Munfashil artinya terpisah) Panjangnya adalah 2, 4, atau 6 harokat (1, 2, atau 3 alif).
Bacaan Mad Jaiz Munfashil dibaca panjang 6 harokat atau 3 alif karena Mad Thobi`i bertemu dengan hamzah dalam dalam kata yang berbeda.